Modul Aplikasi Perkantoran

APLIKASI PERKANTORAN
KA1011

MODUL PRAKTIKUM




Kajian
Ms Office Excel
Topik
Fungsi Vlookup dan Fungsi Logika
Referensi
1.       Jubilee Enterprise. Mengolah Angka dan Tabel dengan Microsoft Excel 2007. Yogyakarta: Penerbit ANDI dan Wahana Komputer, 2007.
2.       Madcoms. Microsoft Excel 2007: Mengoptimalkan Fasilitas & Fungsi Otomatisasi Pengolahan Data. Yogyakarta: Penerbit ANDI, 2007.
3.       Shenia Ananda & Irwan Rouf. Buku Pintar Menguasai Ms Office 2007. Jakarta: Media Kita, 2010.
4.       Tjihardji, Semuil, Christina M. Utami, Agus Prijono, dan Chandra Ch. Wijaya. Menggunakan Excel untuk Aplikasi Berorientasi Bisnis. Bandung: Penerbit Informatika, 2008.
Kompetensi Utama
Mengidentifikasi, Menjelaskan dan Mempraktekan Fungsi Vlookup dan Fungsi IF pada Ms Office Excel untuk kegiatan perkantoran
Lama Kegiatan Praktikum
1.       Pertemuan Terbimbing : 1 x 120 menit
2.       Kegiatan Mandiri : 2 x 120 menit
Parameter Penilaian
1.       Tugas Awal/Pendahuluan                                  
2.       Praktikum : Hasil Pengamatan                          
3.       Studi Kasus                                                           

a.       Apa perbedaan fungsi vlookup dengan hlookup pada Ms Office Excel?
b.       Jelaskan masing-masing parameter pada function argument dibawah ini!
c.       Jelaskan masing-masing parameter pada function argument dibawah ini!
d.       Jelaskan arti dari codingan =if( C2>6, “Denda”, “Tidak Denda”)!
e.       Buat sebuah codingan untuk penggunaan vlookup dan sertakan printscreen setiap langkah pengerjaan (studi kasus ditentukan oleh Anda)!


Selengkapnya Bisa Di Download Di Sini...


0 comments:

Copyright © 2013 Dunia I.T Dinasty